Dengan demikian kata Wagub, OPD harusnya sudah terbiasa untuk bekerja cepat dan cerdas mengiringi kinerja Gubernur dan Wakil Gubernur dalam menjalankan program bantu rakyat.
“Fokus kita tetap sama, bantu rakyat tetap terdepan dan seluruh OPD harusnya sudah terbiasa karena mayoritas program tetap sama dari tahun sebelumnya meskipun ada beberapa penambahan,” tegasnya.
Nico Relius
Page 2 of 2

















