Begini Kronologis Khaira Balita di Seluma Bengkulu Mengeluarkan Cacing dari Mulut dan Hidung
Seorang Balita yang bernama Khaira Nur Sabrina warga Desa Sungai Petai Kecamatan Talo Kecil diketahui juga mengeluarkan cacing gelang dari hidung dan mulutnya.