Secara nominal, nilai PDRB ini naik Rp14,29 triliun dibandingkan dengan tahun 2022 yang mencapai Rp172,65 triliun.
Industri pengolahan menjadi penopang utama perekonomian Kabupaten Pasuruan pada 2023.
Industri ini menyumbang 60,42 persen terhadap total PDRB Kabupaten Pasuruan.
Sementara, sektor lainnya yang menopang perekonomian meliputi industri konstruksi, perdagangan besar dan eceran, reparasi kendaraan, hingga pertanian dan perikanan.
6. Kota Malang, PDRB per kapita Rp107,542 juta
7. Kota Batu, PDRB per kapita Rp93,214 juta
8. Kabupaten Mojokerto, PDRB per kapita Rp91,112 juta
9. Kota Madiun, PDRB per kapita Rp86,285 juta
10. Kabupaten Bojonegoro, PDRB per kapita Rp74,242 juta
Putri Nurhidayati

















